TY - JOUR AU - Hubaedah, Annah AU - Iswati, Retno Setyo PY - 2022/06/01 Y2 - 2024/03/29 TI - Pijat Oksitosin Menggunakan Essensial Oil Cinamon Dalam Upaya Meningkatkan Produksi Asi Dan Berat Badan Bayi JF - SNHRP JA - snhrp VL - 4 IS - SE - Penelitian DO - UR - https://snhrp.unipasby.ac.id/prosiding/index.php/snhrp/article/view/385 SP - 765-772 AB - <p><em>United Nations Children’s Fund</em> (UNICEF) (2013) menyampaikan bahwa melalui pemberian Air Susu Ibu (ASI) dapat mencegah tingginya angka kematian bayi di Indonesia. Berdasarkan data profil kesehatan Jawa timur Tahun 2019 melaporkan cakupan ASI eksklusif masih dibawah target yang ditetapkan oleh WHO. Penyebab rendahnya cakupan pemberian ASI ekslusif dikarenakan produksi ASI pada ibu pasca melahirkan yang terhambat. Untuk mengatasi kendala produksi ASI bisa diberikan pemijatan oksitosin yang berguna untuk merangsang hormon prolaktin dan oksitosin. Proses pemijatan ini menggunakan minyak essensial oil yang dicampur dengan aromatherapy kayu manis akan menghasilkan kenyamanan yang dirasakan oleh ibu dalam meningkatkkan produksi ASI. Metode penelitian yang digunakan adalah desain penelitian eksperimental double -blind. Ramdomised Controlled Trial (RCT). Populasi penelitian adalah ibu pasca melahirkan secara spontan B, dengan sampel berjumlah 30 orang untuk setiap kelompok (perlakuan dan kontrol) yang diambil dengan consecutive sampling. &nbsp;Hasil penelitian didapatkan pada kelompok perlakuan 80 persen responden pengeluaran ASInya ≤ 6 jam (80 persen), seluruh responden frekuensi BAK bayinya ≥ 6 kali (100 persen), dengan nilai p= 0,05. Sebagian besar ibu setelah melahirkan mengalami rasa tidak nyaman diseluruh tubuh, stres dan khawatir tidak bisa mencukupi kebutuhan ASI untuk buah hatinya, sedangkan rasa nyaman merupakan salah satu faktor yang berperan dalam produksi dan pengeluaran ASI</p> ER -