“Moduling” : Modul 3 Dimensi pada Topik Gerak Melingkar Berbasis 3D Page Flip Professional

Authors

  • Nur Afifah Muthmainnah Universitas Sebelas Maret
  • Febri Cahyo Pujiyanto Universitas Sebelas Maret
  • Zannuba Zulfan Zardhani Universitas Sebelas Maret

Keywords:

Modul elektronik, fisika, 3D Pageflip Professional

Abstract

Pandemi Covid-19 memiliki dampak dalam segala aspek kehidupan, termasuk dalam bidang pendidikan yang mewajibkan siswa belajar secara daring. Modul elektronik berbasis 3D Page Flip Professional dikembangkan untuk membantu siswa dalam mengatasi kejenuhan selama melakukan pembelajaran daring dan memandu siswa untuk belajar secara mandiri. Langkah penelitian dalam pengembangan modul ini, dilakukan dengan model ADDIE yang terdiri dari 5 tahap, yaitu analyze, design, develop, implement, dan evaluate. Modul yang telah dikembangkan berisi materi gerak melingkar, animasi, video, dan audio yang berkaitan dengan gerak melingkar. Berdasarkan uji validasi materi diperoleh skor 81,9 persen dengan kategori sangat valid dan uji validasi media diperoleh skor 75 persen dengan kategori valid sehingga modul elektronik berbasis 3D Page Flip Professional materi gerak melingkar valid digunakan untuk pembelajaran.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Cahyani, A., Listiana, I. D., & Larasati, S. P. (2020). Motivasi Belajar Siswa SMA pada Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19. IQ (Ilmu Al-Qur'an) : JURNAL PENDIDIKAN ISLAM, 123-140.

Fitrah, M., & Ruslan, R. (2021). Eksplorasi Sistem Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran Di Sekolah Pada Masa Pandemi Covid-19 di Bima. JURNAL BASICEDU, 178-187.

Indiana, B. (2020). Mengoptimalkan Proses Pembelajaran Dengan Media Daring Pada Masa Pandemi COVID - 19. JURNAL SIPATOKKONG BPSDM SULSEL, 1(3), 227-232.

Indriyani, E. (2021). Analisis Efektivitas Implementasi Pembelajaran Daring Dimasa Pandemi Covid-19 Pada Siswa SMA Kelas X Se-Kecamatan Mranggen Mata Pelajaran PJOK. Journal of Physical Activity and Sports, 2(1), 1-11.

Nurcahya. (2020). Desain dan Uji Coba E-Module Berbasis STM (Sains Teknologi Masyarakat) Menggunakan Software 3D Page Flip Professional Pada Materi Laju Reaksi. Skripsi, 1-195.

Setyowati, I. (2020). Pandemi COVID-19 dan Online Learning: Apakah Berpengaruh Terhadap Proses Pembelajaran Pada Kurikulum 13? Journal of Industrial Engineering & Management Research (JIEMAR), 1(1), 95-102.

Downloads

Published

2022-06-01

How to Cite

Muthmainnah, N. A., Pujiyanto, F. C., & Zardhani, Z. Z. (2022). “Moduling” : Modul 3 Dimensi pada Topik Gerak Melingkar Berbasis 3D Page Flip Professional. Seminar Nasional Hasil Riset Dan Pengabdian, 4, 471–478. Retrieved from https://snhrp.unipasby.ac.id/prosiding/index.php/snhrp/article/view/350